Share Islam

supporting Share Islam on Facebook

Amalan banyak bisa menjadi 0

Dikirim ke member Share Islam : 02 November 2010 at 17:19


Assalamu'alaykum

kali ini kita membahas penyebab rusaknya amal.
1) Ketika sendiri dia bandel.

berikut adalah sabda Rasullah shallahu 'alayhi wasallam :
"Sungguh, aku tahu (bahwa) beberapa kaum dari ummatku ada yang datang pada hari Kiamat dengan kebaikan sebesar gunung Tilamah, lantas Allah menjadikannya bagikan debu yang beterbangan."

Tsauban berkata : "Wahai Rasullah, sebutkanlah sifat-sifat mereka kepada kami, jelaskanlah ciri-ciri mereka kepada kami, agar kami tidak masuk dalam golongan mereka, sedangkan kami tidak menyadarinya."

Beliau bersabda: "Ketahuilah, mereka adalah saudara kalian dan kulit mreka juga sama seperti kalian. Mereka menjadikan sebagian malam untuk beribadah sebagaimana yang kalian. Akan tetapi mereka adalah orang-orang yang apabila sedang bersendiri, mereka melanggar larangan-larangan Allah." (HR Ibnu Majah)

Hadits tersebut Shahih.


semoga kita semua dapat menjaga diri dari dosa ketika bersama orang banyak maupun sendiri.
amiin


Wassalamu'alaykum



___________________________________________________________________________________________________________
Berdasarkan Al-Quran dan Sunnah. Jika ada di tulisan ini yang tidak sesuai keduanya, maka tinggalkanlah. Segera ikuti Al-Quran dan Sunnah

0 komentar:

Post a Comment

Followers