Dikirim ke member Share Islam : 01 April at 21:41
Assalamu'alaykum warahmatullah wabarakatuh
Ini adalah tulisan yang kedua mengenai Taubat. sebelumnya Taubat pernah dibahas, dan dapat dilihat kembali pada http://shareislamyuk.blogspot.com/2011/04/taubat-1.html
Adapun tulisan kedua ini, akan dibahas mengenai Hadits Rasullah shallallahu 'alaihi wasallam yang diriwayatkan oleh Muslim.
dalam Hadits ini, Beliau shallallahu 'alaihi wasallam menjelaskan betapa senangnya Allah ketika ada hamba yang bertaubat :)
dari Abdullah berkata; 'Saya pernah mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: 'Allah merasa bergembira karena taubatnya seorang hamba yang beriman melebihi kegembiraan seseorang berada di gurun sahara yang mencekam dengan ditemani hewan tunggangannya serta perbekalan makanan dan minuman, kemudian ia tertidur.
Ketika ia terbangun dari tidurnya, ternyata hewan tunggangannya terlepas dengan membawa perbekalan makanan dan minumannya. Kemudian orang tersebut mencari hewan tunggangannya tersebut ke sana kemari hingga ia merasa haus. Setelah itu, ia pun berkata; 'Sebaiknya aku kembali saja ke tempat tidurku semula sampai aku mati.'
Tak lama kemudian orang tersebut telah membaringkan tubuhnya dengan meletakkan kepalanya di atas lengannya dan bersiap-siap untuk mati. Ketika ia terbangun, ternyata hewan tunggangannya itu telah berada di sisinya dengan membawa bekal makanan dan minumannya. Sunguh kegembiraan Allah karena taubatnya seorang hamba-Nya yang beriman melebihi kegembiraan orang yang hewan tunggangannya terlepas lalu kembali dengan membawa perbekalan makanan dan minumannya ini." (HR Muslim)
kemudian dalam Al-Quran juga disebutkan bahwasanya janganlah kita berputus asa dari rahmat Allah
"Katakanlah: "Hai hamba-hamba-Ku yang malampaui batas terhadap diri mereka sendiri, janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya Allah mengampuni dosa-dosa semuanya. Sesungguhnya Dia-lah Yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang." QS 39:53
"Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa," QS 3:133
semoga bermanfaat :D
wassalamu'alaykum warahmatullah wabarakatuh
Ini adalah tulisan yang kedua mengenai Taubat. sebelumnya Taubat pernah dibahas, dan dapat dilihat kembali pada http://shareislamyuk.blogspot.com/2011/04/taubat-1.html
Adapun tulisan kedua ini, akan dibahas mengenai Hadits Rasullah shallallahu 'alaihi wasallam yang diriwayatkan oleh Muslim.
dalam Hadits ini, Beliau shallallahu 'alaihi wasallam menjelaskan betapa senangnya Allah ketika ada hamba yang bertaubat :)
dari Abdullah berkata; 'Saya pernah mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: 'Allah merasa bergembira karena taubatnya seorang hamba yang beriman melebihi kegembiraan seseorang berada di gurun sahara yang mencekam dengan ditemani hewan tunggangannya serta perbekalan makanan dan minuman, kemudian ia tertidur.
Ketika ia terbangun dari tidurnya, ternyata hewan tunggangannya terlepas dengan membawa perbekalan makanan dan minumannya. Kemudian orang tersebut mencari hewan tunggangannya tersebut ke sana kemari hingga ia merasa haus. Setelah itu, ia pun berkata; 'Sebaiknya aku kembali saja ke tempat tidurku semula sampai aku mati.'
Tak lama kemudian orang tersebut telah membaringkan tubuhnya dengan meletakkan kepalanya di atas lengannya dan bersiap-siap untuk mati. Ketika ia terbangun, ternyata hewan tunggangannya itu telah berada di sisinya dengan membawa bekal makanan dan minumannya. Sunguh kegembiraan Allah karena taubatnya seorang hamba-Nya yang beriman melebihi kegembiraan orang yang hewan tunggangannya terlepas lalu kembali dengan membawa perbekalan makanan dan minumannya ini." (HR Muslim)
kemudian dalam Al-Quran juga disebutkan bahwasanya janganlah kita berputus asa dari rahmat Allah
"Katakanlah: "Hai hamba-hamba-Ku yang malampaui batas terhadap diri mereka sendiri, janganlah kamu berputus asa dari rahmat Allah. Sesungguhnya Allah mengampuni dosa-dosa semuanya. Sesungguhnya Dia-lah Yang Maha Pengampun lagi Maha Penyayang." QS 39:53
"Dan bersegeralah kamu kepada ampunan dari Tuhanmu dan kepada surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan untuk orang-orang yang bertakwa," QS 3:133
semoga bermanfaat :D
wassalamu'alaykum warahmatullah wabarakatuh
___________________________________________________________________________________________________________
Berdasarkan Al-Quran dan Sunnah. Jika ada di tulisan ini yang tidak sesuai keduanya, maka tinggalkanlah. Segera ikuti Al-Quran dan Sunnah
0 komentar:
Post a Comment